Page 13 - MODUL TOPOLOGI JARINGAN
P. 13

i Topologi  bus  ini  sering  juga  disebut  sebagai  topologi


                          backbone,  dimana  ada  sebuah  kabel  coaxial  yang


                          dibentang           kemudian


                          beberapa             komputer


                          dihubungkan               pada


                          kabel tersebut.


                              Topologi                 BUS


                          menggunakan  metode


                          unicast,  multicast  dan



                          broadcast.              Unicast

                          adalah            komunikasi


                          antara satu pengirim dengan satu penerima di jaringan.



                          Multicast adalah  komunikasi  antara  satu  pengirim

                          dengan banyak penerima di jaringan. Sedangkan pada


                          Broadcast,  setiap  titik  akan  menerima  dan  menyimpan


                                    yang disalurkan/dihantarkan.
                          frame













                                         Topologi Jaringan Komputer / SMK Konsentrasi Keahlian TJKT / 2023 | 13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18