Page 52 - Mobile Modul SIGA
P. 52

MODUL 11 | Sistem Infomasi Keluarga/SIGA




           dalam satu bulan serta keaktifan anggotanya. Kartu ini dilapor-
           kan kepada Kepala PD Kabupaten/Kota atau Kepala Perwakilan
           BKKBN Provinsi selambat-lambatnya pada tanggal 3 bulan lapor
           selanjutnya.
           d. Kelompok Kegiatan Bina Keluarga Remaja (BKR)
              1. Kartu Data Potensi Kelompok Kegiatan BKR (K/0/BKR/20)
              Kartu ini (K/0/BKR/20) dibuat oleh Ketua kelompok BKR, diguna-
           kan sebagai sarana untuk mencatat data potensi kelompok BKR
           dan dilakukan setiap awal tahun anggaran (bulan Januari). Kartu
           data ini dilaporkan kepada PLKB/PKB/Petugas KB Desa/Kelurahan
           selambat-lambatnya pada tanggal 3 Januari setiap tahun
              2. Register Keluarga yang Mempunyai Remaja (R/I/BKR/20)
              Register  ini (R/I/BKR/20) dibuat oleh  Ketua  kelompok  BKR, di-
           gunakan  sebagai sarana untuk  mencatat  kegiatan pertemuan
           penyuluhan yang dilakukan dalam  satu bulan serta keaktifan
           anggotanya. Kartu ini dilaporkan kepada PLKB/PKB/Petugas  KB
           Desa/Kelurahan selambat-lambatnya pada tanggal 3 bulan lapor
           selanjutnya.
           e.Kelompok Kegiatan Bina Keluarga Lansia (BKL)
              1. Kartu Data Potensi Kelompok Kegiatan BKL (K/0/BKL/20)
              Kartu ini (K/0/BKL/20) dibuat oleh Ketua kelompok BKL, diguna-
           kan sebagai sarana untuk mencatat data potensi kelompok BKL
           dan dilakukan setiap awal tahun anggaran (bulan Januari). Kartu
           data ini dilaporkan kepada PLKB/PKB/Petugas KB Desa/Kelurahan
           selambat-lambatnya pada tanggal 3 Januari setiap tahun.
              2. Register Keluarga yang Mempunyai Lansia (R/I/BKL/20)
              Register ini (R/I/BKL/20) dibuat oleh Ketua  kelompok BKL, di-
           gunakan  sebagai sarana untuk  mencatat  kegiatan pertemuan
           penyuluhan yang dilakukan dalam  satu bulan serta keaktifan
           anggotanya. Kartu ini dilaporkan kepada PLKB/PKB/Petugas  KB
           Desa/Kelurahan selambat-lambatnya pada tanggal 3 bulan lapor
           selanjutnya.



       52 |  Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional
           Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kependudukan dan Keluarga Berencana
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57