Page 80 - Buku Sakti Fasilitator
P. 80

Lampiran Permainan




          31. Balon Sodok



          Deskripsi Singkat  Memecahkan bola dengan mengayunkan tongkat bersama-
                              sama
          Jenis Kompetensi Communication, Teamwork and Collaboration

          Insight             Kekompakan tim
                              Kesabaran

          Waktu               20-30 menit
          Peserta             20-30 orang
          Formasi             Bebas

          Peralatan           Balon
                              Tongkat
                              Tali


                                                        •  Permainan ini dilakukan
                                                           dengan tongkat bertali untuk
                                                           meletuskan balon yang telah
                                                           disediakan.
                                                        •  Misi: Kelompok harus
                                                           meletuskan balon yang
                                                           disediakan dengan cepat.
                                                        •  Masing-masing anggota tim
                                                           akan memegang ujung tali
                                                           yang telah diikat di tongkat.
                                                        •  Anggota kelompok hanya
                                                           memegang ujung tali dan
                                                           bersama-sama mengayun
                                                           tongkat untuk memecahkan
                                                           balon yang telah disediakan.
                                                        •  Kelompok yang lebih dahulu
                                                           meletuskan balon yang telah
                                                           disediakan akan menjadi
                                                           pemenang.










    76 76      Buku Sakti Fasilitator Outbound
   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85