Ayo, apa ada yang masih
ingat mengenai
perubahan wujud benda
apa yang terjadi pada
kegiatan menjemur
baju?
Saya bu! kegiatan
menjemur baju
terjadi perubahan
wujud menguap bu!
Benar sekali Rini! Hebat!
Peristiwa menjemur baju
tersebut terjadi
perubahan wujud
menguap ya anak-anak
23