Page 6 - Sejarah Penemuan Roda
P. 6

Orang yang menggunakan roda terus


           meluas. Bentuk roda pun makin berkembang


           dan makin membaik.

           Roda yang mudah rusak karena tergerus


           jalanan, akhirnya dibungkus dengan kulit

           atau dilapisi tembaga agar awet. Kemudian


           roda diberi paku-paku, agar roda bisa


           bergerak lebih lancar di tempat yang becek.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9