Page 6 - E-BOOK INTERAKTIF PERUBAHAN LINGKUNGAN
P. 6
FITUR E-BOOK
Menyajikan video yang diadaptasi
dari youtube yang bisa langsung
Bio Watch
dilihat tanpa melalui akses link
terlebih dahulu.
Berisi permasalahan dan beberapa
pertanyaan terkait materi untuk
Bio Think meningkatkan keterampilan berpikir
kreatif siswa. Fitur ini bertujuan
untuk memenuhi indikator
originality.
Berisi quiz yang menguji pemahaman awal
siswa terhadap materi yang akan dipelajari.
Bio Quiz Quiz juga diberikan di akhir materi untuk
menguji pemahaman siswa terhadap materi
yang telah dipelajari.
Berisi artikel dan beberapa
pertanyaan berbasis berpikir
kreatif, yang mana siswa dituntut
Bio Activity
harus menghasilkan suatu gagasan
baru. Fitur ini untuk memenuhi
indikator fluency.
iii
E-book Interaktif Materi Perubahan Lingkungan Kelas X SMA/MA