Page 29 - E-book Sistem Pencernaan Manusia fiks
P. 29
Aktifitas Sistem Pencernaan
a. Ingesti, memasukkan makanan ke dalam tubuh, Mengalirkan
makanan sepanjang saluran pencernaan
b. Digesti, memecah makanan menjadi bagian-bagian yang lebih kecil
baik secara kemis maupun mekanis
c. Absorbsi, menyerap makanan dari saluran pencernaan dipindahkan
ke sistim kardiovaskuler dan limfa untuk diedarkan ke seluruh
tubuh
d. Defekasi, pengeluaran sisa makanan yang tidak tercerna keluar
tubuh
e. Mastikasi merupakan proses pemotongan dan penggilingan
makanan oleh gigi.
21
SISTEM PENCERNAAN