Page 15 - E-Modul_Menganalisis Berbagai Jenis Pekerjaan Pada Pemesinan Bubut
P. 15
Pencekaman yang dituntut kesepusatan dan kesejajaran
Apabila pada diameter benda kerja yang dituntut harus sepusat dan sejajar dengan
kedua lubang senter bornya karena masih akan dilakukan proses pemesinan
berikutnya, maka pengikatannnya harus dilakukan dengan cara diantara dua
senter dengan menggunakan pelat pembawa dan pembawa (lathe doc).
b. Prosedur Pembubutan Rata
Langkah pertama, pasang pahat
pada toolpost dengan posisi pahat
rata tegak lurus dengan senter,
jika ketinggian pahat lebih rendah
gunakan pengganjal untuk posisi toolpost
menyamakan ketinggian pahat lurus
dengan senter.
Kemudian, posisi toolpost lurus.
lalu pasang benda kerja pada
cekam dengan acuan benda kerja
tidak goyang ketika cekam
berputar.
E-Modul Menganalisis Berbagai Jenis Pekerjaan Pada Pemesinan Bubut 8