Page 2 - Modul LHO _ KB 2
P. 2
Kegiatan Belajar 2
Menginterpretasi Struktur Teks Laporan Hasil Observasi
Pada kegiatan belajar 2 kali ini, kita akan menginterpretasi struktur teks laporan
hasil observasi. Untuk dapat memahami lebih lanjut apa saja struktur yang membangun
teks laporan hasil observasi mari kita simak video berikut ini.
Perhatikan video berikut dengan saksama.
Nah, bagaimana tanggapanmu setelah menonton video tadi? Sudah mendapatkan
gambaran tentang struktur teks laporan hasil observasi, bukan?
Jadi, dapat disimpulkan bahwa struktur teks laporan hasil observasi terbagi menjadi
tiga, yaitu:
1. Definisi Umum menggambarkan mengenai konsep dan pernyataan umum terkait
objek observasi.
2. Deskripsi Bagian menekankan pada pengelompokan berbagai hal ke dalam jenis
sesuai dengan ciri setiap jenis pada umumnya.
3. Deskripsi Manfaat menjelaskan manfaat dari observasi atau hasil observasi yang
telah dilakukan oleh pengamat.
2