Page 23 - E-LKPD SISTEM PERNAPASAN MANUSIA
P. 23
E-LKPD : Materi Sistem Pernafasan
Glosarium
Pernapasan Dada : Pernapasan yang melibatkan otot antar tulang rusuk.
Pernapasan Eksternal : pengambilan oksigen dari udara ke dalam paru-paru
dan pengeluaran karbondioksida dari paru-paru ke udara.
Pernapasan Internal : Proses penggunaan oksigen untuk pembakaran zat-zat
makanan di dalam sel dan pengambilan sisa pembakaran berupa
karbondioksida kembali ke paru-paru.
Pernapasan Perut : Pernapasan yang melibatkan otot-otot diafragma yang
membatasi rongga perut dan ronga dada.
Respirasi :Proses pemecahan glukosa untuk mendapatkan energi.
Rongga hidung :Organ paling luar dan merupakan alat pernapasan paling
awal.
Volume Sisa/Residu :Volume udara yang masih tersisa di dalam paru-paru
setelah melakukan ekspirasi maksimal.
Volume Tidal : Volume udara pernapasan biasa, besarnya kurang lebih 500 cc
atau 500 ml.
22 Pembelajaran Berbasis Berdiferensiasi