Page 78 - MAJALAH 170
P. 78

HOBI


            Tanaman Sebagai                                                      “Dari berbagai jenis tanaman yang


            Sumber Kehidupan                                                   saya punya hanya beberapa saja yang
                                                                               menjadi favorit saya yaitu bunga
                                                                               mawar karena baunya yang harum,
                                                                               indah, berwarna-warni jika ada orang
                                                                               yang melihatnya. Tanaman tersebut
            Tanaman merupakan sumber          bernama lengkap Itet Tridjajati   juga akan memberikan rasa enak
            kehidupan, tanpa tanaman          Sumarijanto, ia beranggapan      dipandang oleh mata,” kesan Politisi
            maka bumi akan rusak dan          dengan mengoleksi berbagai       PDI Perjuangan itu.
                                                                                 Padatnya kegiatan sebagai seorang
                                              macam tanaman maka akan
            sumber daya alam tidak akan       berdampak baik bagi pikiran dan   legislator tak memungkinkan baginya
            ada.                              kesehatan. “Tanaman merupakan    untuk merawat koleksinya sendiri.
                                              sumber kehidupan. Tanpa tanaman   Untuk itu, Itet mempercayakannya
                                              tentu akan berdampak buruk bagi   kepada salah satu pegawainya
                                              lingkungan. Saya mulai menyukai   untuk mengurusi tanaman. “Kalau
                     anyak manusia yang       tanaman sejak usia muda dan      dulu saya mengurus dan merawat
                     bergantung terhadap      ketika saya sedang stress tanaman   sendiri tanaman saya, namun ketika
                     tanaman untuk bertahan   akan membantu menjernihkan       menjadi seorang politisi tentu saya
                     hidup  karena selain     pikiran saya terutama disela-sela   tidak punya banyak waktu. Untuk
           Bberfungsi sebagai                 kesibukan sebagai Legislator,”   itu saya mempercayakannya kepada
            sumber kehidupan, tanaman-        papar Anggota Komisi VIII DPR RI   orang yang bisa merawatnya, namun
            tanaman tertentu juga ada yang    tersebut.                        juga saya kadang-kadang ikut
            dimanfaatkan sebagai obat-obatan.  Itet, sapaan akrabnya, juga     merawatnya,” kata Itet.
              Selain bermanfaat bagi          mengoleksi berbagai macam jenis    Ia berharap agar ke depannya
            kehidupan, tanaman juga           tanaman mulai dari kaktus, mawar,   banyak masyarakat yang menggemari
            mempunyai fungsi lain yakni       kamboja, melati dan lainnya. “Pada   tanaman, karena jika banyak yang
            diantaranya mempunyai aroma       awalnya saya mempunyai tanaman   menyukai tanaman tentu akan
            harum dan sedap dipandang mata.   kaktus dan saya rawat sendiri,   menimbulkan efek lingkungan yang
            Maka tidak jarang orang yang ingin   mengingat kaktus sangat mudah   indah dan bersih. “Selain mengoleksi
            mengoleksi tanaman bukan hanya    merawatnya. Lalu ada tanaman     tanaman saya juga turut mengajak
            sekedar untuk merasakan manfaat-  kamboja, mawar, dan juga melati,”   masyarakat untuk ikut merawat
            manfaatnya namun juga sebagai     imbuhnya.                        dan menggemari tanaman karena
            hobi.                              Dari berbagai jenis tanaman yang   tanpa tanaman maka akan gersang
              Rata-rata penyuka tanaman       dimilikinya, mawar adalah salah   dan tidak enak dilihatnya sehingga
            berasal dari kalangan wanita      satu tanaman pavoritnya. Dengan   jika banyak masyarakat yang suka
            terutama yang sudah berkeluarga.   keindahan bentuk dan warna serta   lingkungan akan terawat menjadi
            Tak heran banyak wanita yang      wanginya, menurutnya mawar       indah dan bersih,” tutup Itet. l tn/es
            mengoleksi berbagai macam         mampu memberikan dampak
            tanaman sebagai pelepas stress dari   positif bagi pemiliknya serta
            padatnya aktivitas sehari-hari.   menyenangkan bagi setiap orang
              Bagi seorang Legislator         yang melihatnya.






















            78       PARLEMENTARIA      EDISI 170      TH. 2019
   73   74   75   76   77   78   79   80