Page 15 - FLIPBOOK
P. 15

Urutan tingkatan takson pada hewan dan tumbuhan dapat dilihat pada  Tabel 1

        berikut ini.



                           Hewan                                     Tumbuhan
         Kingdom                                      Regnum
         Phylum/filum                                 Devisio/divisi
         Class/kelas                                  Class/kelas
         Ordo/bangsa                                  Ordo/bangsa
         Family/suku                                  Family/suku
         Genus/marga                                  Genus/marga
         Species/jenis                                Species/jenis

                       Kingdom  (bagi  hewan  )  dan  regnum  (bagi  tumbuhan)  merupakan

               tingkatan  takson  tertinggi  dengan  jumlah  anggota  takson  terbesar.

               Organisme  di  dunia  dapat  dikelompokkan  menjadi  beberapa  kingdom


               (kerajaan) yaitu : a) Kingdom monera (organisme tanpa membran inti sel)

               b)Kingdom  protista  (organisme  yang  memiliki  jaringan  sederhana)  c)


               Kingdom fungi (jamur) d) Kingdom plantae (tumbuhan) dan   e) Kingdom

               animalia (hewan).


                       Filum (bagi hewan) dan divisi (bagi tumbuhan) merupakan tingkatan

               takson dibawah kingdom. Misalnya kingdom plantae terdiri atas tiga divisi


               yaitu  Bryophyta  (lumut),  Pteridophyta  (paku),  dan  Spermatophyta

               (tumbuhan berbiji).





                                                                                                           9
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20