Page 15 - MODUL PELATIHAN PPI DASAR (Uji Coba)docx
P. 15

iv.   Dokter Patologi Klinik.
                            c)  Anggota komite lainnya, dari :

                               i.   Tim DOTS
                              ii.   Tim HIV
                              iii.   Laboratorium.

                             iv.   Farmasi.
                              v.   Sterilisasi

                             vi.   Laundri
                             vii.   Instalasi Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit (IPSRS).
                            viii.   Sanitasi lingkungan

                             ix.   Pengelola makanan
                              x.   Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3).

                             xi.   Kamar jenazah.

                        4) IPCD (Infection Prevention Control Doctor)

                           Kriteria IPCD :
                           a) Dokter yang mempunyai minat dalam PPI
                           b) Mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar PPI.

                           c)  Memiliki kemampuan leadership.
                           Tugas IPCD :
                           a) Berkontribusi dalam pencegahan, diagnosis dan terapi infeksi yang tepat.

                           b) Turut menyusun pedoman penggunaan antibiotika dan surveilans.
                           c)  Mengidentifikasi dan melaporkan pola kuman dan pola resistensi antibiotika.

                           d) Bekerjasama  dengan  IPCN  /  Perawat  PPI  melakukan  monitoring  kegiatan
                              surveilans infeksi dan mendeteksi serta investigasi KLB. Bersama komite PPI
                              memperbaiki kesalahan yang terjadi, membuat laporan tertulis hasil investigasi

                              dan melaporkan kepada pimpinan rumah sakit.
                           e) Membimbing  dan  mengadakan  pelatihan  PPI  bekerja  sama  dengan  bagian

                              pendidikan dan pelatihan (Diklat) di rumah sakit.
                           f)  Turut memonitor cara kerja tenaga kesehatan dalam merawat pasien.
                           g) Turut membantu semua petugas kesehatan untuk memahami PPI.


                        5) IPCN (Infection Prevention and Control Nurse)
                           Kriteria IPCN :

                           a) Perawat dengan pendidikan minimal Diploma III Keperawatan
                           b) Mempunyai minat dalam PPI. 3. Mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar PPI
                              dan IPCN.





                                              Modul Pelatihan PPI Dasar| RSUD Prambanan  10
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20