Page 33 - C:\Users\Hp\Documents\Flip PDF Professional\E MODUL (2)_merged\
P. 33
E-Modul Model Discovery Kelas VII
Software Flip PDF Profesional
KEGIATAN BELAJAR 3
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian gaya dengan benar melalui
demonstrasi dan kaji literatur.
2. Peserta didik dapat mendeskripsikan konsep kelembaman dengan benar
melalui pengamatan dan kaji literatur.
3. Peserta didik dapat mendeskripsikan konsep resultan gaya dengan benar
melalui pengamatan dan kaji literatur.
4. Peserta didik dapat menghitung resultan gaya suatu benda dengan benar
melalui Latihan soal.
Fase 1 : Stimulus
Perhatikan Gambar Berikut !
Gambar 3.1 Ski Salju
Sumber : https://superlive.id/superadventure/artikel/extreme-action/ada-ski-dan-
sliding-ini-olahraga-salju-yang-wajib-lo-coba-untuk-menguji-adrenalin
Pernahkah kamu bermain ski ? Ski merupakan olahraga yang menggunakan
papan seluncur dan dimainkan di atas salju, pada gambar di atas menurut
kamu apakah yang menyebabkan kita bisa berseluncur di salju ?
GERAK DAN GAYA 33