Page 17 - MAKALAH 2200008032_Risky Umi Hidayati_Prak-Tekpemb_Neat
P. 17

12




                               Menurut  Ahadia  (2021)  bahwa  kelebihan    dari  microscoft  word  yaitu
                        membantu  mempersingkat  waktu  dalam  mengerjakan  tugas,  membantu

                        menyempurnakan  tulisan  pada  dokumen,  memberikan  efek  visual,  mudah
                        dibagikan, dilengkapi banyak tools, dan bisa digunakan untuk kolaborasi dengan

                        tim/kelompok


                        Kekurangan

                               Menurut   Ahadia  (2021)  bahwa  kekurangan  dari  microscoft  word  yaitu

                        Fitur banyak membuat orang jadi kelupaan, nam fitur sulit















                                                  Gambar 4. conto microscoft word



                               Berdasarkan  beberapa  contoh  penggunaan  teknologi  pembelajaran  di

                        sekolah dapat membantu para siswa dan guru melaksanakan tugas dan mencapai

                        tujuan belajar. Perkembangan teknologi pembelajaran pada era saat ini sungguh
                        pesat  sehingga  guru  dan  siswa  dapat  mengikuti  perkembangan  tersebut.  Dalam

                        sejarah  peradaban  manusia,  setidaknya  telah  terjadi  empat  revolusi  besar  pada
                        bidang  teknologi  pembelajaran.  Revolusi  pertama  terjadi  ketika  orang  tua

                        menitipkan anak kepada seorang guru untuk mendapatkan pendidikan. Masa ini

                        merupakan cikal bakal dimulainya sebuah profesi yang disebut master. Guru saat
                        itu  merupakan  orang  yang  dipandang  mempunyai  kelebihan,  anak-anak  datang

                        kepada  master  untuk  belajar.  Revolusi  ke  dua  terjadi  ketika  manusia  mengenal
                        tulisan. Tulisan  sebagai  lambang-lambang  yang  disepakati  guna  menyampaikan

                        suatu  pesan.  Pesan-pesanyang  semula  disampaikan  secara  lisan,  sejak  saat  itu
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22