Page 67 - EMODUL TERMOKIMIA BERBASIS GDL KURMER 2.0
P. 67

E-Modul Termokimia


                                    Berbasis Guided Discovery Learning








                               Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jujur dan teliti!






                                1.  Jika  kalor  jenis
                                                      larutan  dianggap  sama  dengan  kalor  jenis  air

                                               ◦
                                    (4,2  J/g  C)  dan  massa  jenis  larutan  dianggap  sama  dengan
                                    massa  jenis  air  (0,98  g/mL).  Jika  dianggap  kalorimeter  tidak

                                    menyerap  kalor,  hitunglah  perubahan  entalpi  reaksinya  jika

                                    jumlah mol NaOH 1M dan HCl 1M yang bereaksi masing-masing 1

                                    mol dan volume masing-masing adalah 30 mL!


                                2.  Di dalam gelas kimia direaksikan ammonium klorida padat dengan

                                    barium hidroksida padat sehingga dihasilkan barium klorida, air

                                    dan  gas  ammonia.  Pada  reaksi  tersebut  ternyata  suhu  sistem

                                    turun dari 25 C menjadi 21 C
                                                   ⸰
                                                                 ⸰
                                    Tentukanlah:

                                   a.  Apakah  reaksi  tersebut  termasuk  reaksi  eksoterm  atau

                                      reaksi endoterm? Jelaskan alasannya!
                                   b.  Buatlah diagram tingkat energi reaksi tersebut!











                                                KLIK DISINI UNTUK MENJAWAB
















                                                                                                    66

                                 Kelas XI SMA/MA                       Semester Ganjil
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72