Page 7 - LKPD KOMPRE YOGI F
P. 7

LKPD  TERINTEGRASI  STEM-PjBL             A  S  A  M            D  A  N          B  A  S  A






                                                      PETUNJUK  PENGGUNAAN  LKPD


                 Kegiatan Kelas

                  1.  Pembelajaran dilakukan dalam kelompok belajar.

                  2.  Peserta didik memahami IPK (Indeks Pencapaian Kompetensi) dan tujuan pembelajaran.
                  3.  Peserta didik memahami setiap materi yang dijelaskan guru.

                  4.  Peserta didik menyelesaikan soal-soal latihan yang terdapat pada beberapa materi dalam

                      kelompok belajar dengan baik dan benar.




                 Kegiatan Proyek
                1.

                  Penentuan Proyek

                    1.  Memahami IPK (Indeks Pencapaian Kompetensi) dan tujuan pembelajaran yang harus
                       tercapai.

                    2.  Memahami deskripsi masalah yang diberikan.


                  Perancangan Proyek

                    3.  Mendiskusikan rancangan proyek yang dibuat dengan guru untuk mendapatkan

                       persetujuan untuk melaksanakan proyek.
                  Penyusunan Jadawal dan Penyelesaian Proyek

                    4.  Melaksanakan proyek yang telah dirancang dan disetujui guru dengan hati-hati dan

                       penuh ketelitian.


                  Penyusunan Laporan dan Presentasi

                    5.  Menyusun laporan hasil proyek dalam kelompok belajar.

                    6.  Melakukan presentasi kelompok terkait hasil proyek yang telah dilaksanakan.

                   Evaluasi

                    7.  Menyimpulkan proyek yang telah dilaksanakan dan menyampaikan kendala selama
                       pembelajaran proyek.









                                                                                                         2
                                                                           KELAS XI SMA/MA
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12