Page 73 - E-MODUL MANAJEMEN INVESTASI DAN PASAR MODAL.
P. 73
didapatkan sebesar 5,6%. Jika dihitung, berikut bunga yang diperoleh Doni
setiap bulannya.
= (Rp 10 juta x 5,6% x 3) / 12
=Rp140.000
Jadi, bunga yang diperoleh Doni adalah Rp140.000 per bulannya.
(sumber : Pojok ide invetasi)
3. Karakteristik
Sebelumnya, sudah dijelaskan terkait pengertian dan cara kerja deposito. Selain
itu, kita juga perlu mengetahui serta memahami karakteristik dari tabungan
berjangka ini ketika memutuskan untuk berinvestasi pada produk ini. Berikut
beberapa karateristik atau ciri-ciri dari salah satu produk investasi yang
dikeluarkan perbankan ini!
a. Minimal Setoran
Manajemen investasi dan pasar modal | Materi Reksadana Dan Investasi Lainnya 67