Page 49 - E-Modul PBL-STEM Getaran Gelombang dalam Gempa Bumi dan Tsunami_Neat
P. 49
Scan barcode
Tuliskan hasil pengamatan
narasi diatas kalian dengan
scan barcode atau klik di
samping! Tuliskan Jawabanmu Disini!
AYO BERKELOMPOK !
Setelah menuliskan hasil pengamatan secara mandiri, berkumpul dengan
kelompok yang sudah dibagi pada pertemuan sebelumnya untuk menganalisi
permasalahan yang disajikan pada ‘’Ayo Kita Amati’’.
SUSUN DUGAANMU !
Setelah membentuk kelompok, diskusikan dengan kelompokmu
terkait dengan hipotesis kelompok berdasarkan permasalahan yang disajikan
sebelumnya pada bacaan ‘’Ayo Kita Amati’’.
Tuliskan hipotesis yang telah dirumuskan pada tabel hipotesis
berikut:
a. Deskripsikan inti permasalahan yang terdapat dalam narasi yang telah
dipaparkan (kaitkan dengan sistem sonar) !
………………………………………………………………………..
b. Menurutmu apa saja penyebab hewan laut kehilangan cara
berkomunikasi dan bagaimana solusi untuk menyelesaikan
permasalahan tersebut?
………………………………………………………………………...
Scan barcode
Tuliskan jawabanmu disini!
33

