Page 3 - MODUL AJAR MATEMATIKA
P. 3
kartu. Pemain yang gaconya mencapai tujuan terlebih dahulu, maka dia dinyatakan
sebagai pemenang.
Pada permainan kartu pada
Lampiran 1 , dua anak kakak
beradik bergantian memindahkan
gaco mereka. Anak yang lebih tua
memindah +2, sementara adiknya
memindahkan +5. Pada giliran
selanjutnya, berapa langkah dan
ke arah mana anak yang lebih tua
harus memindah gaconya agar dapat
menyusul adiknya?
Diberikan kalimat matematika yang memuat dua operasi. Dapatkah kamu
menemukan cara menjawabnya?
1. (+2) + (-5) – (-4) 2. (-6) – (+7) – (-6)
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-1 (4Jam, Penjumlahan)
Kegiatan Pendahuluan
1.Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar (meminta seorang peserta didik untuk