Page 59 - Magazine Magister Education By Yogi Nabilla Fitra
P. 59
c. Transplantasi jantung
Merupakan salah satu tindakan medis
yang perlu diambil apabila seseorang
mengalami kerusakan pada bagian
jantung. Caranya adalah dengan
mencari seseorang yang mau
mendonorkan jantung miliknya pada
seseorang yang akan melakukan
transplantasi jantung tersebut. Yang
perlu diperhatikan adalah tidak semua
jenis jantung akan sama dengan
penerima donor jantung tersebut.
Oleh sebab itu, sebelum mendonorkan
jantung, maka cek terlebih dahulu
apakah jantung pendonor akan sama
dengan jantung penerima donor
jantung tersebut.
Proses Transplantasi Jantung
Sistem Sirkulasi