Page 77 - BUKU PELESTARIAN LINGKUNGAN ISBN 2023_Neat
P. 77

1. Puisi “Kampung Medan” karya Afrion (2011)

            Sungai  Deli  yang  indah  yang  dimiliki  masyarakat  tanah

            Melayu kini berubah menjadi sungai teracun limbah. Sebab

            puluhan perantau yang menguasai tanah, membakar pohon
            dan membangun gedung-gedung. Perantau mengubah tanah

            Deli menjadi kota yang selalu berbenah hingga tidak lagi
            menjadi tanah Deli yang elok.


            Di  tanah  peradaban  ini;  mengalir  sungai  Deli;  sungai
            dengan kepurbaan riwayat; menjelmakan raung kepedihan

            (Hal 44)


            Puisi  “Kampung  Medan”  menyuarakan  kerusakan
            lingkungan yang dipengaruhi kondisi alam dan kesadaran

            manusia dalam menjaga lingkungan. Banjir bandang yang
            terjadi  disungai  Bahorok  mengakibatkan  kerusakan

            lingkungan  hingga  merenggut  nyawa.  Eksploitasi  juga
            terjadi  karena  pemanfaatkan  lahan  yang  kemudian

            dimanfaatkan menjadi gedung-gedung yang elok.


            2. Novel “Wanita Muda di Sebuah Hotel Mewah’’ Karya
            Hamsad Rangkuti (2016)




                                        71
   72   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82