Page 3 - MAK - Bab 2 Bentuk Negara
P. 3

MODUL AJAR





                                                   BENTUK NEGARA

                                                   INDONESIA










      IDENTITAS GURU                              KEGIATAN INTI
                                                  Guru meminta peserta didik membaca materi tentang bentuk-bentuk
      Putu Eka Wartamyasa Putra
      SMP NEGERI 2 Gerokgak                       negara di buku
      Fase D / Kelas 8                            Guru  mengarahkan  untuk  menyaksikan  video  tentang  Sejarah
      Semester Ganjil                             Terbentuknya NKRI
      2024 / 2025


      PROFIL PELAJAR

      PANCASILA


      Bergotong Royong
      Berbhinekaan Global


      ALOKASI WAKTU

       2 x 40 Menit

                                                       https://www.youtube.com/watch?v=UL2Bm6dm9Nk
       MEDIA                                       Guru  memberikan  kegiatan  tambahan  kepada  peserta  didik.

                                                   Membentuk kelompok yang terdiri dari 4 siswa heterogen.
      Buku Paket                                   Dalam kegiatan ini peserta didik dibimbing untuk mendiskusikan isi
         PPT                                       video yang sudah ditayangkan.
           LKPD                                    Guru  membagikan  LKPD  kepada  peserta  didik  sebagai  panduan

                                                   pembelajaran ini.
       ALAT & BAHAN                                Guru meminta perwakilan setiap kelompok untuk mempresentasikan
                                                   hasil diskusi LKPD di depan kelas.
       LCD Proyektor
       HP / Laptop                                PENUTUP
       Papan Tulis & Spidol                        Guru  mengajak  peserta  didik  menyimpulkan  dan  menyamakan
                                                   persepsi mengenai materi pembelajaran yang telah dipelajari.
                                                   Guru  meminta  peserta  didik  melakukan  refelksi  mengenai  kegiatan
       MODEL & METODE                              pembelajaran
                                                   Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam.
       Kontekstual
       Diferensiasi Konten
       Alur Merdeka Belajar
   1   2   3   4