Page 7 - SIMDIG KHILDA RAZAK TANIA 05 XA
P. 7
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
pencarian di bagian tengah dengan tulisan “Google” berwarna-
warni di atasnya.
c. Ketikkan kata atau fras yang ingin anda cari “cara mencari
pekerjaan” atau “restoran terbaik di Oakland”
d. Tekan ENTER. Dapat juga mengklik kaca pembesar berwarna
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
biru untuk hasil yang sama. Akan menampilkan daftar pilihan
yang sesuai dengan pencarian anda.
Pertemuan 11
Komunikasi Sinkron Dan Asinkron Dalam Jaringan
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
Komunikasi daring atau komunikasi virtual adalah cara berkomunikasi di mana
penyampaian dan penerimaan informasi atau pesan dilakukan dengan menggunakan internet
atau melalui dunia maya (cyberspace). Internet itu sendiri adalah media komunikasi yang
cukup efektif dan efisien dengan tersedianya berbagai layanan fasilitas seperti web, chatting,
e-mail, friendster, facebook dan twitter.
Keunggulan dan Kelemahan Komunikasi daring
o Keunggulan :
1. Dapat dilakukan kapan saja di mana saja
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
2. Efisiensi biaya
3. Efisiensi waktu
4. Terintegrasi dengan layanan TIK
5. Meningkatkan intensitas berkomunikasi
6. Meningkatkan partisipasi
o Kelemahan :
1. Tidak mewakili emosi pengguna
2. Memerlukan perangkat khusus
3. Terlalu banyak informasi yang tidak penting
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
4. Menyita konsentrasi
Jenis Komunikasi Daring
a. Komunikasi daring sinkron (serempak)
Adalah komunikasi menggunakan komputer sebagai media, yang terjadi secara
serempak, waktu nyata (real time). Contoh :
o Text Chat
Adalah sebuah fitur, aplikasi, atau program dalam jaringan internet untuk
berkomunikasi dan bersosialisasi langsung sesama pemakai internet yang
sedang daring.
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com
o Video Chat
Merupakan teknologi untuk melakukan interaksi audio dan video secara
real time antara pengguna di lokasi yang berbeda.
www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com www.flipbuilder.com