Page 12 - E-book Edupark Fisika berbasis PjBL
P. 12
nmv
Gambar 1. 1. Penerapan hukum Archimedes
Pernahkan ananda melihat orang bereng. Nah, bagaimana cara
berenang dikolam?Kenapa orang berenang dikolam bisa mengapung
dan melayang? “Mengapa tukang bangunan membuat dinding
bendungan bagian bawah lebih tebal dari pada bagian atas? Tahukan
ananda bagaimana penerapan persamaan hukum Archimedes dalam
kehidupan sehari-hari, seperti pada gambar diatas merupakan
contoh penerapan hukum archimedes dalam kehidupan sehari-hari
Fluida statis adalah fluida yang tidak mengalami perpindahan
bagian-bagiannya. Pada keadaan ini, fluida statis memiliki sifat-sifat
seperti memiliki tekanan dan tegangan permukaan. Fluida adalah zat yang
bisa mengalir. Contohnya adalah zat cair dan zat gas. Sedangkan statis
artinya diam. Berarti fluida statis mempelajari tentang sifat-sifat fluida
(zat alir) yang diam (Handayani, 2009).
Zat cair memiliki sifat yang berbeda dengan zat padat atau dengan
benda tegar. Zat cair tidak mampu menahan tegangan geser sehingga
4