Page 58 - TEKNOLOGI MATERIAL DAN MEKANIK
P. 58

11.5  Penekanan (Extruding).
                        Penekana bisa dilaksanakan secara pengerjaan panas atau pengerjaan dingin . Logam-logam
                        yang dapat dikerjakan melalui proses ini yaitu : timah, tembaga, aluminium, magnesium, dan
                        logam-logam paduannya.











                                                  Gambar 6.10 Prinsip Penekanan

                        11.6  Penarikan (Drawing).
                        Penarikan adalah proses pengerjaan dingin yang khas, karena dibutuhkan ductility dari bahan
                        yang akan ditarik. Batangan kawat dihasilkan dengan tarikan melalui cetakan.











                                                    Gambar 6.11 Prinsip Drawing

                        11.7  Pembengkokan (Bending).
                        Pembengkokan merupakan proses pembentukan secara pengerjaan dingin yang
                        menyebabkan perubahan plastis dari logam disekitar garis sumbunya.
























                                                    Gambar 6.12 Proses Bending


                                                                                                        48
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63