Page 46 - LAPORAN IMPLEMENTASI AKSI PERUBAHAN
P. 46

A.2. Jangka Menengah


                    A.2.1. Terlaksananya Rapat dengan tim efektif aksi perubahan
                           Untuk tahapan jangka pendek sudah terlaksana dengan output berupa :  terbentuknya
                    SK Tim Efektif dan tersusunnya Manual Book inovasi Sistem Pemetaan Lapangan Kegiatan
                    Vektor ( SIPELAKOR ).

                           Selanjutnya tim efektif melaksanakan rapat internal pada hari Senin, tanggal 29 Juli 2024
                    dalam rangka evaluasi kegiatan yang telah terlaksana di jangka pendek dan mendiskusikan
                    bersama rencana untuk melanjutkan pelaksanaan / implementasi aksi perubahan ke tahapan
                    jangka menengah, yaitu pembentukan Forum Bandara Sehat yang tertuang dalam SK Forum

                    Bandara Sehat . Peserta PKA beserta tim efektif lainnya mendiskusikan kembali terkait revisi
                    anggaran yang telah dipersiapkan dalam upaya rencana kegiatan selanjutnya, yaitu rencana
                    Sosialisasi  dan Rapat pembentukan forum bandara sehat. Pembahasan  terkait waktu dan
                    tempat pelaksanaan, jumlah peserta dengan melibatkan beberapa tim efektif dan stakeholder,
                    persiapan administrasi, narasumber, dan lain sebagainya. Setelah mencapai kata sepakat, tim

                    efektif aksi  perubahan  akan melakukan koordinasi kembali dengan  Kepala UPBU  H. Asan
                    Sampit untuk menyampaikan hasil rapat internal tim efektif tersebut.
























                                      Rapat Internal Persiapan Pembentukan Forum Bandara Sehat
                                                        Senin, 29 Juli 2024









                                                                AKSI PERUBAHAN FORUM BANDARA SEHAT  46
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51