Page 21 - E-MODUL VALIDASI TAMPILAN
P. 21

Ayo Periksa



               Selamat!  Sekarang  kamu  sudah  pada  tahap  ini  dan  kamu  telah  menyelesaikan  kegiatan
               masalah  1  dan  masalah  2.  Untuk  meyakinkan  kamu  terhadap  terhadap  pemahaman  dan
               pengalaman yang telah kamu dapatkan. Coba selesaikan masalah translasi berikut dimana hal
               ini akan berkaitan dengan masalah pada kehidupan sehari-hari.

                                                 Denah Tempat Duduk

                         Anisha        Yuli         Radit       Arya        Fadzil     Venecia


                         Defri         Baim         Septi       Cinta       Nailah     Sissy

                         Nabila        Ricky        Iis         Febi        Kenneth    Erlangga

                         Khairunnisa  Noach         Alif        Harya       Ria        Nurbaiti


                         Rhafa         Widya        Razi   -2   Fina        Selly      Genta
                                                -1                      2
                         Amel          Yazka        Shafira     Caca        Azka       Dzaky
                                                                            -2

                                                                                       Guru



               Aturan denah tempat duduk sebagai berikut :

                   1.  Bergeser ke kiri bermakna -1 tiap pergeseran
                   2.  Bergeser ke kanan bermakna +1 tiap pergeseran

                   3.  Bergeser ke atas bermakna +1 tiap pergeseran
                   4.  Bergeser ke bawah bermakna -1 tiap pergeseran

                   5.  Pergeseran tempat duduk hanya dilakukan 1 kali perminggu yakni di hari senin.


               Jika diperhatikan, Dzaky untuk berada di tempat duduk yang baru, Dzaky melakukan

               perpindahan sebanyak dua kali. Sehingga, perpindahan tersebut dapat dituliskan sebagai
               berikut :


               Jika guru berada di posisi (0,0), Dzaky berada di posisi (0,1) dan perpindahan sebanyak dua
               kali. Maka :


               Translasi dari tempat duduk Dzaky menuju Harya :



                   . /


                                                            16
                                                                  e-modul berbasis penemuan terbimbing
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26