Page 36 - Yuni Ritanti_4301419091_Flip E-LKPD Materi Koloid Terintegrasi Etno-SSI untuk Mengembangkan Keterampilan Pemecahan Masalah
P. 36
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
TERINTEGRASI ETNO-SSI
Rekonstruksi sains asli (penjual jamu) dan sains ilmiah manfaat jamu
tradisional tersaji pada Tabel 7.
Tabel 7. Sains Asli dan Sains Ilmiah Mengenai Manfaat Jamu Gendong
Penjelasan
No. Sains Asli Penjelasan Ilmiah Gambar
(Sains Ilmiah)
(Penjual Jamu)
1. Beras kencur : Senyawa
menambah daya kurkumin pada
tahan tubuh, kencur bermanfaat
menambah sebagai penambah
nafsu makan, kebugaran
dan mengobati (stamina).
batuk. Gambar 12. Jamu
Beras Kencur.
(Sumber: Dokumen
Pribadi)
2. Kunir asem : Manfaat kunir
mengobati maag asem sebagai
dan penyakit kebugaran, karena
lambung. kurkumin dari
kunir bermanfaat
penambah Gambar 13. Jamu
kebugaran atau Kunir Asem.
stimulan, (Sumber: Dokumen
diaforetik, Pribadi)
karminatif, dan
obat gosok.
Kimia Sistem Koloid 32