Page 64 - BAB 1_Bilangan
P. 64
Kegiatan 1.5
PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN PECAHAN
Bilangan pecahan adalah sebuah bilangan yang terdiri atas dua bagian
yaitu a dan b. A disebut sebagai pembilang yang posisinya berada diatas
dan merupakan sebuah bilangan yang akan dibagi oleh b. Sedangkan b
2
disebut dengan penyebut atau bilangan yang membagi. Contoh /3, maka
dapat diketahui bahwa angka 2 adalah pembilang, sedangkan angka 3
adalah penyebut. Dan tentunya kita tahu jika contoh di atas merupakan
bentuk pecahan biasa. Sedangkan pecahan campuran merupakan bilangan
4
pecahan yang terdiri atas bilangan bulat dan pecahan biasa. Contoh : 2 /5,
4
dimana 2 merupakan bilangan bulat, dan /5 adalah pecahan biasa.
Contoh 1.10
Ibu menyiapkan sebuah kue hari raya
kemudian Ibu memotongnya menjadi
beberapa bagian dan diberikan kepada
Doni dan dita. /3 bagian diberikan Ke
1
1
Doni dan /5 bagian diberikan ke Dita.
Berapa kue yang tersisa?
Sumber: kue
Gambar 1.25 Kue Hari Raya