Page 67 - BAB 1_Bilangan
P. 67

4. Pecahan sejati adalah suatu pecahan biasa yang angka pembilangnya

                    lebih  kecil  dari  pada  angka  penyebutnya.  Pecahan  adalah  suatu


                    bilangan yang berbentuk    dengan p dan q bilangan bulat serta q ≠ 0.

                    Bilangan yang dibagi (p) dinamakan pembilang dan bilangan pembagi


                    (q) dinamakan penyebut.

                5. Pecahan campuran adalah pecahan yang terdiri atas bagian bilangan


                    bulat dan bagian pecahan murni.


                       Contoh:



                       1. 3 1/3


                       2. 4 1/2


                6. Sistem         bilangan         decimal         atau       persepuluhan           adalah

                    sistem bilangan yang menggunakan 10 macam angka dari 0,1, sampai
                    9. Setelah angka 9, angka berikutnya adalah 1 1, 1 2, dan seterusnya

                    (posisi di angka 9 diganti dengan angka 0, 1, 3, …

                7. Bilangan adalah salah satu jenis bilangan pecahan yang mana terdiri
                    dari  bagian  bulat  serta  pecahan.  Bilangan  ini  bisa  berbentuk  c  a/b

                    dengan c adalah bilangan bulat, lalu a/b adalah pecahannya.

                    Contoh dari bilangan ini seperti:

                    1¼  dengan  1  adalah  bilangan  bulat,  sedangkan  ¼  adalah  bagian


                    pecahan.

                    2¾  dengan  2  adalah  bilangan  bulat,  sedangkan  ¾  adalah  bagian


                    pecahan.

                    Bilangan  ini  bisa  untuk  diubah  ke  pecahan  biasa,  yaitu  dengan
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72