Page 36 - MODUL AJAR pneumatik 2_Neat
P. 36

6.  Lakukan uji coba pada rangkaian dan amati apa yang terjadi.
                    7.  Laporkan hasil pengujian untuk dinilai oleh guru mata pelajaran.

                    8.  Jika sudah dinyatakan lulus maka kerjakan seluruh tugas dibawah pada lembar yang telah
                        disediakan.
                    9.  Lakukan pemaparan atau presentasi terhadap praktikum yang sudah dilaksanakan.

                    10. Rangkaian  dibuka  kembali dan  kembalikan alat dan bahan yang  di  pinjam  ke tempatnya
                        semula.

                    11. Rapikan tempat pratikum dengan benar dan ikhlas

                H.  Tugas
                    1.  Kembangkan Rangkaian Pendeteksi logam & non logam dengan PLC di atas sehingga
                       memiliki lampu indikator ketika tidak mendeteksi objek serta gunakan katup dua arah
                       (Double Acting Valve)!
                    2.  Buatlah hasil pengamatan dan kesimpulan pada isian dibawah:

                        .......................................................................................................................................
                        .......................................................................................................................................
                        .......................................................................................................................................
                        .......................................................................................................................................
                        .......................................................................................................................................
                                                        Lembar Kerja Peserta Didik 3
                                             Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri
                                                      Elemen Sistem Kendali Industri
                                           Elektro Pneumatik Logam dan Non Logam dengan PLC
                                           Fase F              Kelas Kontrol           2 x 45 Menit
                  Nama:

                A.  Capaian Pembelajaran
                    Menerapkan rangkaian kendali PLC dengan komponen elektro pneumatik

                B.  Tujuan Pembelajaran

                    Setelah melaksanakan pratikum ini diharapkan siswa dapat:

                    1.  Memahami prinsip penggunaan PLC
                    2.  Memahami prinsip Ladder diagram
                    3.  Dapat merangkai sistem kendali elektro pneumatik dengan menerapkan PLC


                C.  Keselamatan Kerja
                         Selama  melaksanakan  pratikum  siswa  harus  mematahui  beberapa  keselamatan
                    kerja yang dijelaskan di bawah ini,
                    1.  Sebelum memulai praktik, siswa harus mentaati tata tertib ruang praktek.

                    2.  Bacalah dan pahami petunjuk praktikum pada setiap lembar kegiatan kerja!
                    3.  Gunakanlah alat sesuai dengan fungsinya

                    4.  Atur alat dan bahan sedemikian rupa agar memudahkan dalam praktek
                                                             34
   31   32   33   34   35   36   37   38   39