Page 9 - E-Modul Pemanasan Global Berbasis SETS Kelas VII Revisian
P. 9

peningkatan suhu bumi. Selain dari gas Karbon Dioksida (CO 2), penyumbang

                  lainnya yaitu Metana (CH 4) yang dilepaskan dari tempat pembuangan sampah dan

                  pertanian  yang  berasal  dari  kotoram  hewan  –  hewan  ternak,  dan  dari  gas

                  Dinitrogen Oksida (N 2O) yang memiliki potensi gas rumah kaca (GWP) 300 kali

                  lebih tinggi dibanding CO 2.



                                                                           Tahap Explorasi


                                           Agar Kalian Bisa Mengeksplor Pengetahuan
                                       Kalian. Tonton Video Berikut dengan seksama !
































                                   Berdasarkan video diatas, Berikan tanggapan anda
                                     apa saja penyebab pemanasan global dan mengapa

                                                  dapat meningkatkan pemanasan global ?










     E-Modul - Pemanasan Global                                3                                           VII
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14