Page 11 - Bahan Ajar Digital Kinematika Gerak Lurus
P. 11

Kelajuan rata-rata dan Kecepatan rata-rata

             Kelajuan  rata-rata  adalah  hasil  bagi  antara  jarak  dengan  waktu  yang
             ditempuh. Persamaan untuk kelajuan rata-rata :


                                                                                                    1.2




             Jarak  dan  waktu  merupakan  besaran  skalar,  sehingga  kelajuan

             merupakan besaran skalar.

             Kecepatan  rata-rata  adalah  hasil  bagi  antara  perpindahan  dengan
             waktu yang ditempuh. Kecepatan merupakan besaran vektor sehingga

             memiliki nilai dan arah. Persamaannya yaitu:









                                                                                                    1.3


             Keterangan:


                        : Kecepatan rata-rata                    : Perpindahan
                        : Titik Awal                             : Perubahan waktu

                        : Titik Akhir

                        : Waktu akhir


                        : waktu Awal


                     Kecepatan Sesaat


                 Kelajuan  atau  kecepatan  rata-rata  merupakan  besar  jarak/
             perpindahan dalam selang waktu tertentu,  misal dalam selang waktu 1

             jam.  Kelajuan  atau  kecepatan  rata-rata  tidak  merepresentasikan

             kelajuan atau kecepatan pada suatu saat. Misalkan saat mengendarai
             mobil melalui jalan tol mobil melaju selama 2 jam dengan  kecepatan

             rata-rata 65 km/jam. Selama berkendara tentunya kecepatan tidaklah
             selalu  sama,  maka  untuk  mengetahui  kecepatan  di  saat  tertentu  kita

             memerlukan kecepatan sesaat.





             8
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16