Page 13 - Bahan Ajar Digital Kinematika Gerak Lurus
P. 13
Keterangan:
: Percepatan rata-rata
: Kecepatan Awal
: Kecepatan Akhir
: Perubahan Kecepatan
: Perubahan Waktu
Percepatan Sesaat
Selain kecepatan sesaat, percepatan dalam selang waktu sangat
singkat juga perlu untuk diukur. Percepatan sesaat dapat didefinisikan
sebagai percepatan rata-rata pada limit waktu yang menjadi sangat
kecil, mendekati nol.
(1.6)
Keterangan:
: Perubahan Kecepatan
: Perubahan Waktu
Tuliskan hasil diskusi di dalam buku latihan
Presentasikan hasil kerja kelompokmu
Tuliskan Hasil pembelajaran hari ini dengan bahasa mu.
10