Page 48 - PowerPoint Presentation
P. 48

Ciri khas dari ordo ini yaitu adanya kulit keras yang menutupi
        bagian dorsal tubuhnya disebut karapaks, sedangkan pada bagian ventral
        disebut dengan plastron. Kulit keras ini biasanya terdiri dari lapisan tulang

        yang diselubungi oleh bahan tanduk yang mempunyai bentuk dan susunan
        hampir sama pada sebagian besar spesiesnya. Pembiakan secara ovipar, telur
        diletakan di dalam lubang yang dibuat oleh betina.














                                           Sumber: dokumentasi pribadi
                                   a                                    b

                   Gambar 4.8 a. Chelonia mydas, b. Trachemy scripta elegans
                         Bio Concept



                        Amati ordo Testudines melalui video di bawah ini.



























                                                        Gambar 4.9 Siklus Hidup Testudines
                                                        (IUCN Marine Research Centre, 2015)














                                                                  BAB 4 ǀ Kelas Reptil                32
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53