Page 45 - E-modul Sistem Pertahanan tubuh
P. 45

5. Imunisasi MMR                                   7. Imunisasi HiB

           Imunisasi  MMR  (measles, Imunisasi HIB (Haemophilus


           mumps,  rubella)  di  berikan influenza  tipe  B)  membantu

           sebanyak  dua  kali  untuk mencegah                                                  penyakit


           memberikan                perlindungan meringitis,  pneumonis  dan

           terhadap  penyakit  campak infeksi tenggorok berat yang


           (measles),            gondong            atau disebabkan                     oleh          virus

           parotitis           (mumps),              dan Haemophilus  influenza  tipe


           campak  jerman  (rubella). B.

           Ketiganya  merupakan  jenis                        8. Imunisasi HBV


           penyakit  berbahaya  yang                          Imunasasi  HBV  (Hepatitis

           mudah  menyerang  anak-                            tipe  B  virus)  memberikan

           anak.                                              kekebalan             aktif       terhadap


           Imunisasi  MMR  umumnya                            hepatitis  B  yaitu  penyakit


           diberikan  kepada  anak-anak                       yang  akan  menyebabkan

           yang  berumur  12-18  bulan,                       kanker  hati  dan  kematian.

           dengan             dosis           penguat         Imunisasi  HVB  biasanya


           diberikan sebelum memasuki                         diberikan  kepada  bayi  yang

           umur sekolah 5-6 tahun.                            baru lahir. Ini sangat penting


           6. Imunisasi Varisela                              bayi           tertular           penyakit

           memberikan                perlindungan             tersebut.


           terhadap  penyakit  cacar  air,


           yaitu  penyakit  disebabkan

           oleh  virus  Varucella  zooter,

           imunisasi             ini        diberikan


           sebanyak 1 kali yakni antara

           usia 10-12 tahun.



                                                   E-Modul Pembelajaran Biologi
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50