Page 23 - E-MODUL IPA TERPADU
P. 23

4.  Saklar

                        Saklar  adalah  komponen  listrik  yang  berfungsi  sebagai  pemutus  atau
                        penyambung  arus  listrik.  Gambar  salah  satu  bentuk  fisik  saklar  dan

                        simbolnya:










                   E.  Jenis-jenis Penghantar  Energi Listrik

                   1.  Konduktor
                              Konduktor listrik adalah benda yang dapat menghantarkan arus listrik. Contoh

                       benda yang termasuk konduktor listrik adalah benda logam seperti besi, baja, timah,
                       tembaga, dan kuningan

                       Berikut contoh benda-benda yang bersifat Konduktor       :


























                   2.  Isolator

                       Isolator listrik adalah benda yang tidak dapat menghantarkan arus listrik. Sedangkan
                       benda yang termasuk isolator listrik adalah kaca, plastik, kain, dan kayu kering.
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28