Page 14 - E-MODUL_tpack
P. 14

Sebelum  melakukan  percobaan  Anda  harus
                                                       memahami bagaiaman langkah-langkah dalam
                                                       membuat     suatu    rancangan    dan    cara
                                                       pelaksanaannya,  untuk  itu  perhatikan  vidio

                                                       diawah ini!


                                                              Video 2. Merancang Percobaan



              Gambar 4. Langkah Metode Ilmiah
           Sumber : Buku IPA kelas VII kemendikbud (2020)


             Ayo selidiki!


            Langkah 2 : Mengorganisasi Kegiatan
                                                           Sumber :https://youtu.be/D0dHp2ZvZ6A
          Setelah  melihat  video,  apa  bagian
          terpenting dalam melakukan rancangan
          percobaan?  dan  mulailah  rancang
          percobaan  Ananda  beserta  alat  bahan
          dan cara untuk melakukannya



          Ayo Rancang!

            Langkah 3: Membimbing penyelidikan

          Desaian  dan  rekam  ekperimen  lengkap  yang  bisa  dilakukan  dirumah  dengan  mengamati  situasi  di
          sekitar rumah.  Rencana pengujian Anda harus mencakup:


          a) Tujuan percobaan
          Ditulis  dengan  pertanyaan/pernyataan  mis.  "Mari  kita  periksa  akibat  (variabel  bebas)  terhadap
          (variabel terikat)" sebaliknya "Bagaimana (variabel bebas) mengakibatkan (variabel terikat)?"
          b) hipotesis
          evaluasi hasil  menggunakan variabel bebas dan terikat, secara ilmiah.
          c) variabel, terdiri dari variabel bebas, terikat dan kontrol.
          d. Alat dan bahan
          tuliskan alat bahan yang digunakan dalam pengujian beserta jumlah yang diperlukan
          e) prosedur, langkah percobaan secara urut.





           Ayo komunikasikan!
                                                             Refleksi  Langkah 5 : Evaluasi
           Langkah 4 : Menyajikan Hasil
                                                          Diskusikan bersama untuk menarik kesimpulan

            Tampilkan hasil rekaman dan hasil             dari  permasalahan!  kegiatan  ini  akan  menjadi
            percobaan di depaan kelas                     tugas akhir dari bab ini!





                                                            6
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19