Page 5 - Niara Gustini_Keanekaragaman Hayati
P. 5

Pengertian Keanekaragaman



        Hayati





        Keanekaragaman  hayati  adalah  keanekaragaman  pada
        makhluk hidup yang menunjukkan adanya variasi bentuk,
        penampilan,          ukuran,        serta       ciri-ciri      lainnya.
        Keanekaragaman           hayati     disebut     juga     biodiversitas

        (biodiversity),  meliputi  keseluruhan  berbagai  variasi  yang
        terdapat  pada  tingkat  gen,  jenis,  dan  ekosistem  di  suatu
        daerah (Artanti, 2020).
        Dalam  Suwarno  (2009)  disebutkan  penyebab  adanya
        keanekaragaman adalah:
           1. Faktor  genetik  (faktor  keturunan),  disebabkan  oleh
            adanya  gen yang memberikan sifat dasar atau bawaan
            dari organisme.
          2. Faktor  lingkungan,  interaksi  antara  faktor  genetik  dan
            faktor lingkungan menyebabkan keanekaragaman.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10