Page 8 - Niara Gustini_Keanekaragaman Hayati
P. 8
Keanekaragaman Hayati
Tingkat Spesies
Buah pisang juga memiliki keanekaragaman tingkat
jenis. Contohnya adalah pisang klutuk, pisang mas, dan
pisang raja. Meskipun ketiga-tiganya merupakan tanaman
pisang, akan tetapi mereka berasal dari spesies yang
berbeda. Masing-masing spesies pisang tersebut memiliki
perbedaan bentuk buah, ukuran buah dan rasa buah
(Puspaningsih dkk., 2021).
Sumber : Puspaningsih dkk., (2021)
Gunakan
Handphonemu untuk
menscan kode
disamping! agar
pengetahuanmu
bertambah mengenai
keanekaragaman
hayati di Indonesia.