Page 111 - PanenCuanDiTikTok
P. 111
HOOK-STORY-PROBLEM-RESOLUTION
FORMULA KONTEN DESKRIPSI
Bagian awal untuk menarik
HOOK perhatian audiens secepat
mungkin terus menyimak
Ceritakan kisah yang relevan
dengan masalah untuk
STORY
membangun koneksi
emosional
Identifikasi masalah yang
PROBLEM dihadapi audiens untuk
diselesaikan
Memberikan solusi yang
RESOLUTION spesifik dan praktis untuk
dilakukan