Page 65 - EBOOK BIOLOGI SMA KELAS X
P. 65

Elaphoglossum sp

                                                                         Rimpang      menjalar    pendek,
                                                                  bersisik  padat  berwarna  coklat,  tumbuh

                                                                  2  daun;  daun  tunggal,  berdekatan,
                                                                  dimorfik;  Daun  steril:  stipe  panjang  20

                                                                  cm  (35),  sedikit  bersisik  dibagian
                                                                  pangkal,  beralur,  lamina  lanceolate

                                                                  mengecil, panjang 10-15 cm dan lebarr 5

                                                                  cm, pangkal dan apex menegcil, melebar
                                                                  di  bagian  tengah,  pangkal  decurrent,

                                                                  apex     membulat     tumpul,     kasar,

                                                                  permukaan  bawah  beralur  di  midrib,
                                                                  margin daun rata atau sedikit berombak,

                                                                  vein tunggal, bebas, pinnate, daun fertile
                Gambar 5. 27. Elaphoglossum sp                    dengan  stipe  panjang  24  cm,  sedikit

                                                                  bersisik  di  bagian  pangkal,  beralur.
               Berwarna kuning terang di waktu muda.

               Ekologi: Epifit, tumbuh di tempat tertutup ditemukan di ketinggian 500 mdpl

               Spesimen : Cagar alam Darupono, Kendal, Jawa tengah, 14 februaru 2020


                   14. FAMILY NEPHROLEPIDACEAE
               Berukuran sedang, teresterial, atau menjalar di batuan atau pohon kecil; rimpang dengan sisik

               peltate,  dorsiventral,  menjalar  pendek  atau  panjang.  Tegak,  terkdang  terdapat  stolon  atau
               umbi, dictyostelik; daun berjarak, berumbai dengan stipitate, pendek hingga panjang; lamina

               lanceolate hingga elips lanceolate, pinnate; pinna gundul atau terkadang berambut halus; vein

               – vein bercabang dua, bebas, berakhir di submargina hydathode; sorus melingkar, terminal di
               veinlet, dorsal; indusium bulat hingga bentuk hati, umumnya dengan sinus mengecil spora

               monolete.

               Nephrolepis Schott
                       Rimpang pendek, menjalar, muncul bonggol stipe dan percabangan lateral, terdapat

               banyak akar, dan percabangan merupakan tempat tumbuh tumbuhan baru; sisik terdapat pada
               rimpang,  stipes,  umumnya  sisik  berambut;  Daun  panjang  dan  mengecil,  tunggal  pinnate,

               menyebar  tertutup  rapat  dan  sedikit  falcate  pinna,  pinna  terbawah  tereduksi  dan  berjarak,
               bagian apical adnate; rachis sedikit beralur; pinna sessile, articulate, lamina umumnya lebar


                                                                                                       64
   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70