Page 26 - Bioinformatics E-Module
P. 26
E. KOMPETENSI INTI
Langkah Kerja Aktivitas Guru dan Siswa
Fase 2: Mengorganisasikan Peserta Didik untuk Berkelompok
Memberikan instruksi peserta didik agar berkelompok seperti yang telah
dibagi minggu lalu
Membagikan LKPD kepada masing- masing dikelompoknya
Membagikan link modul dalam bentuk pdf tentang langkah- langkah
melakukan pengujian senyawa alami tanaman secara in silico
Fase 3: Membimbing Kelompok untuk Mempersiapkan Alat dan Bahan yang
akan Digunakan
Membimbing kelompok agar memperhatikan langkah- langkah pengujian
untuk menjawab pertanyaan LKPD
Ketua kelompok membagi tugas untuk melakukan pengujian dan
menjawab pertanyaan di LKPD
Menguji senyawa alami tanaman yang ditentukan oleh kelompok secara in
silico.
Menyimpan atau mencatat gambar, angka, diagram, ataupun tabel hasil
pengujian senyawa alami tanaman secara in silico melalui prediksi
b. Kegiatan Inti
aktivitas senyawa kandidat obat dan parameter fisikokimia
(60 menit)
Mengkoordinasikan hasil pengujian senyawa alami tanaman secara in
silico dengan kelompok masing- masing
Mengoreksi kelengkapan hasil pengujian senyawa alami tanaman secara
in silico
Mengambil dokumen video dan gambar melalui kamera handphone
sebagai dokumentasi guru
Memonitoring keaktifan, pelaksanaan diskusi dan memberikan
bimbingan pada kelompok
Fase 4: Mengumpulkan LKPD Hasil Diskusi dan Mengevaluasi Proses
Pemecahan Masalah
Mengumpulkan LKPD hasil diskusi kelompok
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
Memberikan instruksi agar peserta didik membuat Power Point sekreatif
mungkin hasil dari pengujian senyawa alami tanaman secara in silico
untuk dipresentasikan dihadapan kelompok lain serta guru pada
pertemuan selanjutnya
Membimbing peserta didik membuat kesimpulan dan penguatan materi
pembelajaran
Membimbing peserta didik untuk melakukan refleksi dan motivasi
c. Kegiatan tentang pembelajaran hari ini
Penutup (15
menit) https://forms.gle/XsZuj
t6zoRGLRkoE7
Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa dan salam
21
Modul Elektronik Bioinformatika