Page 28 - e-LKPD Berbasis Blended Learning pada Materi Sistem Koloid
P. 28

Pengayaan Materi







            Koloid  dapat  dibuat  dengan  cara  kondensasi  dan  dispersi.  Cara  kondensasi
            dapat  dilakukan  melalui  reaksi-reaksi  kimia  seperti  reaksi  redoks,  reaksi
            hidrolisis,  dan  reaksi  dekomposisi  rangkap,  atau  dengan  reaksi  penggantian
            pelarut.  Sedangkan  cara  dispersi  dapat  dilakukan  secara  dispersi  langsung

            (mekanik), peptisasi, dan busur bredig.




























































                                               (Sumber : id.pinterest.com)









                                                                                                                20
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33