Page 13 - FLIPBOOK FINAL APRIL
P. 13

Setelah mempelajari materi Sistem Saraf pada Manusia, siswa dapat:


                   1.  Mengidentifikasi struktur, fungsi, dan jenis sel saraf pada manusia

                   2.  Mengidentifikasi  organ  penyusun  sistem  saraf  manusia  berdasarkan  struktur,

                       fungsi dan cara kerjanya.
                   3.  Menjelaskan perbedaan sistem saraf pusat dan sistem saraf tepi

                   4.  Mengidentifikasi mekanisme penjalaran impuls
                   5.  Menjelaskan hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem saraf

                       dengan proses penjalaran impuls

                   6.  Mengidentifikasi mekanisme gerak sadar dan gerak refleks
                   7.  Menjelaskan hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem saraf

                       dengan proses terjadinya gerak sadar dan gerak refleks
                   8.  Menjelaskan gangguan fungsi yang terjadi pada sistem saraf

                   9.  Menjelaskan  cara  pencegahan  dan  pengobatan  gangguan/penyakit  yang  terjadi

                       pada sistem saraf

                   10.  Menyajikan hasil analisis terkait pengaruh pola hidup terhadap gangguan/penyakit
                       pada sistem saraf manusia, cara pencegahan dan pengobatannya berdasarkan studi

                       literatur dalam bentuk poster.
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18