Page 15 - Draf Produk Bella_revisi kurikulum merdeka
P. 15

Iklim  yang  beraneka  ragam  di  bumi  menimbulkan
                               terbentuknya jenis-jenis vegetasi dan membentuk bioma. Urutan

                               bioma dari ekuator ke kutub, meliputi :


                              1)  Gurun,  curah  hujan  60  –  100  mm  per  tahun,  flora  kaktus,
                                 tumbuhan kecil-kecil dan bunga mencolok.

                              2)  Padang  rumput,  curah  hujan  60  –  400  mm  per  tahun,  flora

                                 rumput.
                              3)  Hutan hujan tropis, curah hujan 200 – 400 mm per tahun, flora

                                 liana (merambat) dan epifit (menumpang).
                              4)  Hutan gugur, curah 75 – 100 mm per tahun, 4 musim.

                              5)  Taiga/konifer, curah hujan 400 – 600 mm per tahun, flora pinus.

                              6)  Tundra, flora lumut kerak dan sphagnum.




















                                                Gambar 1.8 Iklim Dunia
                                              Sumber : www.id.quora.com













                                          8 | e-Modul Keanekaragaman Hayati
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20