Page 18 - Draf Produk Bella_revisi kurikulum merdeka
P. 18
- Taman Nasional : daerah luas, tidak ada bangunan tempat
tinggal, dan sebagai tempat rekreasi.
Contoh : Taman Nasional Gunung Merapi
b. Pengawetan hutan dapat dilakukan dengan cara :
- Tidak melakukan penemabangan pohon secara liar
- Penebangan di imbangi dengan penanaman
- Reboisasi hutan
- Peremajaan hutan
c. Suaka Margasatwa memiliki ciri khas yaitu berupa
keanekaragaman dengan keunikan yang membutuhkan
perlindungan untuk kelangsungan hidup terhadap habitatnya.
Peraturan yang mengatur tentang konservasi
keanekaragaman hayati di Indonesia, meliputi :
1. UU No. 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya
2. UU No. 23 Tahun 1997 tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup
Pelestarian Insitu dan Eksitu
1) Pelestarian insitu : pelestarian SDA di habitat aslinya.
Contoh :
Gambat 1.13 Suaka Margasatwa
Ujung Kulon untuk melindungi badak bercula satu
Sumber : www.wanaswara.com
11 | e-Modul Keanekaragaman Hayati