Page 18 - Flip Book Bioteknologi
P. 18
Bioteknologi
Modern
Video pengenalan bioteknologi modern
Bioteknologi modern kita kenal dengan teknik yang melibatkan
rekayasa genetika sehingga menghasilkan DNA rekombinan dan
organisme transgenik yang dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan
produk yang diinginkan seperti bayi tabung, hormon, antibiotik, dan
vaksin. Pada prinsipnya, bioteknologi modern merupakan pemanfaatan
bagian dari mikroorganisme dengan melibatkan teknologi modern.
Bioteknologi modern adalah bioteknologi yang memanfaatkan
makhluk hidup atau mikroorganisme secara tidak langsung, dan
umumnya berupa bagian-bagian tertentu untuk menghasilkan produk
dengan cara prinsip atau teknologi tertentu.
12