Page 8 - Modul Flipbook Interaktif Berbasis Kearifan Lokal Kabupaten Pacitan
P. 8
Peta Konsep Materi
Modul Flipbook Interaktif Berbasis Kearifan Lokal Kabupaten
Pacitan Bermuatan Nilai Karakter Nasionalisme ini disusun secara
berurutan sesuai dengan urutan materi yang terdiri dari tiga materi.
Masing-masing materi akan dievaluasi dengan modul ini yang harus
dikerjakan dengan baik. Daftar materi dalam modul ini sebagai
berikut:
Modul Flipbook Interaktif Berbasis Kearifan Lokal
Kabupaten Pacitan Bermuatan Nilai Karakter Nasionalisme
Materi 1
Keunikan Kebiasaan
Masyarakat di Sekitarku
1. Konsep kearifan lokal
2. Ciri-ciri kearifan lokal
3. Fungsi dan manfaat kearifan lokal
4. Jenis kearifan lokal Kabupaten
Pacitan
Materi 2 Kekayaan Budaya Materi 3 Manfaat Keberagaman dan
Daerahku Melestarikan Keberagaman Budaya
1. Sikap menghargai keberagaman budaya
1. Konsep kebudayaan lokal Indonesia
2. Jenis-jenis kebudayaan lokal 2. Manfaat keberagaman budaya Indonesia
Kabupaten Pacitan 3. Cara melestarikan keberagaman budaya
Indonesia
6